Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN)

Conference Archives

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2025

SENTRIN 2025 merupakan event kesepuluh sejak tahun 2016 yang secara rutin diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya. Kegiatan seminar ini didedikasikan untuk menyatukan dan mempublikasikan hasil-hasil kontribusi para ilmuwan dan peneliti Indonesia, yang disajikan dalam bentuk seminar nasional. SENTRIN 2024 diharapkan dapat meningkatkan kolaborasi dan memberikan pengalaman berharga bagi siapapun yang siap berkontribusi, baik mahasiswa, akademisi, peneliti, ataupun praktisi industri Indonesia.

Tema yang diangkat pada SENTRIN 2025 adalah “Integrasi Kecerdasan Buatan dan Teknologi Cerdas dalam Menciptakan Lingkungan Digital yang Aman dan Berkelanjutan”. Melalui tema tersebut diharapkan para peneliti, praktisi, dan pengambil kebijakan dapat berbagi masalah, temuan, dan solusi untuk melakukan rekayasa informasi dan teknologi dengan bantuan kecerdasan buatan secara aman dan berkelanjutan.

October 21, 2025 – October 22, 2025

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2024

SENTRIN 2024 merupakan event ke sembilan sejak tahun 2016 yang secara rutin diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya. Kegiatan seminar ini didedikasikan untuk menyatukan dan mempublikasikan hasil-hasil kontribusi para imuwan dan peneliti Indonesia, yang disajikan dalam bentuk seminar nasional. SENTRIN 2024 diharapkan dapat meningkatkan kolaborasi dan memberikan pengalaman berharga bagi siapapun yang siap berkontribusi, baik mahasiswa, akademisi, peneliti, ataupun praktisi industri Indonesia.

October 15, 2024 – October 16, 2024

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2023

SENTRIN 2023 merupakan event kedelapan sejak tahun 2016 yang secara rutin diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya. Kegiatan seminar ini didedikasikan untuk menyatukan dan mempublikasikan hasil-hasil kontribusi para imuwan dan peneliti Indonesia, yang disajikan dalam bentuk seminar nasional. SENTRIN 2023 diharapkan dapat meningkatkan kolaborasi dan memberikan pengalaman berharga bagi siapapun yang siap berkontribusi, baik mahasiswa, akademisi, peneliti, ataupun praktisi industri Indonesia.

October 24, 2023 – October 25, 2023

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2022

SENTRIN 2022 merupakan event ketujuh sejak tahun 2016 yang secara rutin diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM) Universitas Brawijaya. Kegiatan seminar ini didedikasikan untuk menyatukan berbagai acara ilmiah yang disajikan dalam bentuk seminar nasional. SENTRIN 2022 memiliki kualitas yang tinggi sehingga akan memberikan pengalaman berharga bagi siapapun yang siap berkontribusi. SENTRIN 2022 juga menjadi alternatif seminar nasional bagi mahasiswa, akademisi, peneliti, ataupun praktisi industri di Indonesia yang memilih untuk menyampaikan paparannya dalam bahasa Indonesia.

Tujuan SENTRIN 2022 adalah sebagai wadah besar untuk mempertemukan para akademisi, peneliti, dan ilmuwan terkemuka untuk berbagi pengetahuan teoritis, hasil penelitian, temuan, maupun pengalaman dalam rekayasa informasi dan teknologi. SENTRIN 2022 juga merupakan ajang utama bagi para akademisi, peneliti, dan praktisi industri untuk mempresentasikan dan mendiskusikan inovasi, tren, tantangan, serta solusi terbaru dalam rekayasa informasi dan teknologi guna mendukung pemulihan kehidupan pasca pandemi yang lebih baik di Indonesia.

November 22, 2022 – November 23, 2022

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2021

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN 2021) merupakan bagian dari konferensi SIET (Sustainable Information Engineering and Technology). SENTRIN diadakan untuk menjadi acara pendidikan untuk membina calon peserta untuk dapat berbagi pengetahuan teoritis, temuan, penelitian dan pengalaman dalam teknologi dan rekayasa informasi yang berkelanjutan.

September 13, 2021 – September 14, 2021

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2020

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN 2020) merupakan bagian dari konferensi SIET (Sustainable Information Engineering and Technology). SENTRIN diadakan untuk menjadi acara pendidikan untuk membina calon peserta untuk dapat berbagi pengetahuan teoritis, temuan, penelitian dan pengalaman dalam teknologi dan rekayasa informasi yang berkelanjutan.

November 16, 2020 – November 17, 2020

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2019

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN 2019) merupakan bagian dari konferensi SIET (Sustainable Information Engineering and Technology). SENTRIN diadakan untuk menjadi acara pendidikan untuk membina calon peserta untuk dapat berbagi pengetahuan teoritis, temuan, penelitian dan pengalaman dalam teknologi dan rekayasa informasi yang berkelanjutan.

September 28, 2019 – September 30, 2019

View Conference Details

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN) 2018

Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN 2018) merupakan bagian dari konferensi SIET (Sustainable Information Engineering and Technology). SENTRIN diadakan untuk menjadi acara pendidikan untuk membina calon peserta untuk dapat berbagi pengetahuan teoritis, temuan, penelitian dan pengalaman dalam teknologi dan rekayasa informasi yang berkelanjutan.

November 10, 2018 – November 12, 2018

View Conference Details